br14n's post
cancel
Showing results for 
Search instead for 
Did you mean: 
Level 10

Ngabuburit Peduli Lingkungan

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (3).JPG

 

 

Puasa tidak menjadi penghalang bagi para relawan Sabers Pungli, termasuk juga para anggota komunitas Batu Local Guides, anggota Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Batu, dan para pelajar yang sebelumnya mengikuti kegiatan Batu Local Guides & Sabers Pungli Education Camp, untuk berkampanye peduli lingkungan. Pada hari Minggu kemarin, tanggal 20 Mei 2018, sekitar 23 orang relawan berkumpul di depan Kedai Mie Serdadu lengkap dengan masker dan kantung sampah sumbangan dari BPBD Kota Batu. Sekitar jam 15.30, kami bergerak bersama-sama menuju alun-alun kota Batu. Sambil berjalan, kami membagikan sekedar takjil untuk yang berpuasa. Kami juga membagikan stiker bertuliskan Sungai Bukan Tong Sampah, untuk menggugah kesadaran wisatawan yang datang ke Kota Batu agar tidak membuang sampah sembarangan. Di alun-alun, kami menyebar ke beberapa titik. Sambil memungut sampah yang terselip di sekitar taman, para pelajar yang ikut serta kegiatan ini aktif membagikan stiker kepada para pengunjung alun-alun. 

Menjelang kumandang adzan Maghrib, kami pun bergerak kembali ke Kedai Mie Serdadu. Sampah-sampah dikumpulkan, seluruh peserta segera membersihkan diri untuk bersiap melaksanakan buka puasa bersama-sama. Alhamdulillah, kegiatan kami hari ini berjalan dengan baik. Terimakasih kepada semua pihak yang turut mendukung terselenggaranya kegiatan ini. Sampai bertemu lagi di acara berikutnya.

Brian, Batu Local Guides

 

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (14).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (16).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (19).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (27).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (29).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (30).JPG

 

 

 

Kedai Mie Serdadu, Jalan Agus Salim, Sisir, Batu City, East Java, Indonesia
11 comments
Level 6

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

tetap semangat mas Br1an ...komunitas Sabers pungli semakin eksis untuk memperindah kota Batu tercinta

Level 9

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

Hi @br14n, All of you have done a great job and keep it up.

One second, Thanks for sharing this great initiative with us.

I ❤️ Bangladesh | Meet-Ups | Achievements | Instagram | My Website
Level 10

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

Wuiih kereeeen om br14n, walau puasa gak mengurangi semangat serta aktivitas di sana ... sukses buat BLG 🎉🎉🎉🎈

Level 10

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

Once again we had a great work from Batu Local Guides. Great job!! 

Thanks for sharing!!

Level 7

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

Great job @br14n  and keep it up.

Thanks for sharing this great initiative with us.

Level 8

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

@br14n This is a really great transition in your part of the program along with your outstanding crew, I personally really flattered to have such inspiring Local Guide such as yourself here on Connect tell these great stories thank you @br14n@ErmesT would agree too, and @Anonymous


@br14n wrote:

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (3).JPG

 

 

Puasa tidak menjadi penghalang bagi para relawan Sabers Pungli, termasuk juga para anggota komunitas Batu Local Guides, anggota Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Batu, dan para pelajar yang sebelumnya mengikuti kegiatan Batu Local Guides & Sabers Pungli Education Camp, untuk berkampanye peduli lingkungan. Pada hari Minggu kemarin, tanggal 20 Mei 2018, sekitar 23 orang relawan berkumpul di depan Kedai Mie Serdadu lengkap dengan masker dan kantung sampah sumbangan dari BPBD Kota Batu. Sekitar jam 15.30, kami bergerak bersama-sama menuju alun-alun kota Batu. Sambil berjalan, kami membagikan sekedar takjil untuk yang berpuasa. Kami juga membagikan stiker bertuliskan Sungai Bukan Tong Sampah, untuk menggugah kesadaran wisatawan yang datang ke Kota Batu agar tidak membuang sampah sembarangan. Di alun-alun, kami menyebar ke beberapa titik. Sambil memungut sampah yang terselip di sekitar taman, para pelajar yang ikut serta kegiatan ini aktif membagikan stiker kepada para pengunjung alun-alun. 

Menjelang kumandang adzan Maghrib, kami pun bergerak kembali ke Kedai Mie Serdadu. Sampah-sampah dikumpulkan, seluruh peserta segera membersihkan diri untuk bersiap melaksanakan buka puasa bersama-sama. Alhamdulillah, kegiatan kami hari ini berjalan dengan baik. Terimakasih kepada semua pihak yang turut mendukung terselenggaranya kegiatan ini. Sampai bertemu lagi di acara berikutnya.

Brian, Batu Local Guides

 

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (14).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (16).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (19).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (27).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (29).JPG

 

Batu Local Guides - Sabers Ngabuburit (30).JPG

 

 

 


 

Anonymous
Not applicable

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

Definitely @DavidTito, @br14n and everyone around him has shown us how it's supposed to be done in a right way!

Really astonishing achievements, well done!

Connect Moderator

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

What a nice initiative @br14n.

Moving this in the middle of a square, showing to the people that this is something that is possible to do it, is the first stem for changing the behaviour of a community.

Telling them "hey, look at me, this is possible" you are starting a positive impact.

I love the smile of the people, showed in your photos

Thanks to all your important community.

Thanks for tagging me @DavidTito

 

Ermes

Level 10

Re: Ngabuburit Peduli Lingkungan

Mas @br14n 

 

Bener2 keren euy bisa bikin acara seperti ini.

 

Masya Allah Masya Allah

 

 

CONGRATS Batu Local Guide!